Enter your keyword

Undangan Seminar Setengah Hari 1 Maret 2010

Dalam Rangka untuk lebih memahami peran Reduce, Reuse dan recycle (3R) dalam pengelolaan limbah, kami dari Kelompok Keahlian/Keilmuan Pengelolaan Udara dan Limbah mengundang kehadiran Bapak/Ibu/Saudara dalam Seminar Setengah Hari dengan Tema “Implementation of 3R : Lesson Learned From Asian Countries” yang akan diselenggarakan pada :

Hari : Senin / 1 Maret 2010
Waktu : 09.00 – 12.00
Tempat : R. Seminar Lt.V – Lab Tek IX C Program Studi Teknik Lingkungan FTSL-ITB

dengan susunan acara sebagai  berikut:

09.00 : Pengantar (Prof. Enri Damanhuri)
09.05 – 09.25 : Mr. Michikazu Kojima – 3R in Japan
09.25 – 09.45 : Dr. Anita Firmanti -Head of Center for Research of Human Settlement,Puslitbangkim PU – Progress of 3R Research Project in Indonesia
09.45 – 10.05 : Dr. Vella Atienza – 3R of Municipal Solid Waste (MSW) in Philippines
10.05 – 10.30 : Discussion
10.30 – 10.50 : Coffe Break
10.50 – 11.10 : Dr. Chung Sung-Woo – Extended Producer Responsibility (EPR) in Korea
11.10 – 11.30 : Dr. Thumrongrut Mungcharoen – Application of Life Cycle Analysis (LCA) Approach in Thailand
11.30 – 12.00 : Discussion
12.00 : Penutup
Catatan: Pembicara dari luar Indonesia berasal dari Working Group on 3R Policies for Southeast and East Asia, Economic Research Institutefor ASEAN and East Asia (ERIA)/JETRO

untuk itu kami mengharapkan partisipasi Bapak/Ibu/Saudara pada acara tersebut di atas. Bagi Bapak/Ibu/Saudara yang berminat dapat mengisi  form-seminar-setengah-hari dan formulir tersebut dapat disampaikan melalui fax ke no : 022 – 2534187.