Penelitian Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan pada tahun 2017
NO | Nama Peneliti | Judul Penelitian |
1 | Dr. Ir. Dwina Roosmini, MS. | Evaluasi Kualitas Air Baku Terhadap Potensi Pembentukan Senyawa Karsinogenik Sebagai Produk Samping Pengolahan Air Minum (Studi Kasus Kota Bandung) |
2 | Ir. Raden Driejana, MSCE., Ph.D | Prediksi Dampak Kesehatan Lingkungan Deposisi Basah Logam Berat di Wilayah Perkotaan Bandung |
3 | Ir. Indah Rachmatiah Siti Salami, M.Sc., Ph.D. | Aplikasi Proses Aerasi untuk Perbaikan Kualitas Badan Air Penerima Efluen Limbah Industri di Majalaya, Kabupaten Bandung |
4 | Ivindra Pane, ST., M.Sc., Ph.D. | Studi Eksperimental Pemanfaatan Limbah Industri Pembangkit Listrik (PLTU) Sebagai Bahan Dasar Beton Geopolimer untuk Aplikasi Struktur Kolom Bangunan |
5 | Dr. Benno Rahardyan, ST., MT. | Analisis Diskriminan Kesenjangan dan Kebutuhan Infrastruktur Pengelolaan Sampah Berbasis Perubahan Sosioekonomi Ibukota Provinsi-provinsi di Indonesia |
6 | Ivindra Pane, ST., M.Sc., Ph.D. | Perilaku Struktur Kolom Beton Geopolimer Akibat Beban Aksial Konsentris dan Lateral Siklik |
7 | Dr. Qomarudin Helmy, S.Si., MT. | Restorasi Sungai Tercemar dengan Aplikasi Teknologi Immobilized Mixed Microbial Cells |
8 | Prof. Ir. Suprihanto Notodarmojo, Ph.D. | Instalasi Pengolah Limbah Cair Tekstil Skala Pilot dengan Sistem Advanced Oxidation Processes (AOPs) untuk digunakan Kembali Sebagai Air Proses Industri |
9 | Harman Ajiwibowo | Modelling Adaptation to Salinity Intrusion in Segara Anakan Estuary Due to Sea Level Rise |
10 | Dwina Roosmini | Evaluasi Kualitas Air Baku Terhadap Potensi Pembentukan Senyawa Karsinogenik Sebagai Produk Samping Pengolahan Air Minum (Studi Kasus Kota Bandung) |
11 | Raden Driejana | Prediksi Dampak Kesehatan Lingkungan Deposisi Basah Logam Berat di Wilayah Perkotaan Bandung |
12 | Indah Rachmatiah Siti Salami | Aplikasi Proses Aerasi untuk Perbaikan Kualitas Badan Air Penerima Efluen Limbah Industri di Majalaya Kabupaten Bandung |
13 | Ivindra Pane | Studi Eksperimental Pemanfaatan Limbah Industri Pembangkit Listri (PLTU) Sebagai Bahan Dasar Beton Geopolimer untuk Aplikasi Struktur Kolom Bangunan |
14 | Benno Rahardyan | Analisis Diskriminan Kesenjangan dan Kebutuhan Infrastruktur Pengelolaan Sampah Berbasis Perubahan Sosioekonomi Ibukota Provinsi-provinsi di Indonesia |
15 | Ivindra Pane | Perilaku Struktur Kolom Beton Geopolimer Akibat Beban Aksial Konsentris dan Lateral Siklik |
16 | Qomarudin Helmy | Restorasi Sungai Tercemar dengan Aplikasi Teknologi Immobilized Mixed Microbial Cells |
17 | Suprihanto | Instalasi Pengolah Limbah Cair Tekstil Skala Pilot dengan Sistem Advanced Oxidation Processes (AOPs) untuk digunakan Kembali Sebagai Air Proses Industri |
18 | Hendra Achiari | Studi Sedimentasi sungai Cipunegara dan Pemanfaatannya untuk pengendalian abrasi pantai Pondok Bali – Subang |
19 | Dhemi Harlan | Pengembangan Basis Data Untuk Pembelajaran Artificial Neural Network(ANN) Sebagai Pendukung Sistem Informasi Hidro Spasial Dan Peringatan Dini Banjir Berdasarkan Dinamika Perubahan Tataguna Lahan Dan Variabilitas Karakteristik Hujan |
20 | Nurul Wahjuningsih | Pengaruh Rekayasa Bahan Tambah dalam Campuran Aspal Hangat dalam Model Deformasi Permanen pada Pengujian Wheel Tracking Machine |
21 | Hernawan Mahfudz | Implementasi Perluasan dan Evaluasi Sekat Kanal |
22 | Puji Lestari | Research Collaboration to Improve Air Quality in Asia |
23 | Rofiq Iqbal | Water Environment in Indonesia: Conservation and Rehabilitation of Cileungsi River Basin in the aspect of Land Use Control in Bekasi Watershed |
24 | Raden Driejana | Pelaksanaan Kegiatan Penelitian untuk Hibah Penelitian |