Enter your keyword

The second International Conference on Sustainable Infrastructure and Built Environment ( SIBE )

The second International Conference on Sustainable Infrastructure and Built Environment ( SIBE )

Kegiatan konferensi dan seminar internasional SIBE (International Conference on Sustainable Infrastructure and Built Environment) telah sukses dilaksanakan oleh FTSL ITB pada tanggal 19 – 20 November 2013 dengan diikuti oleh peserta dari Indonesia, Jepang, Thailand, Filipina, Cina, dll. Rangkaian dari kegiatan konferensi dilanjutkan dengan seminar KNPTS (Konferensi Nasional Pasca Sarjana Teknik Sipil) dan internasional seminar […]

The First Joint Seminar of ITB-FCEE and Gifu, Toyota, and Numazu National Colleges of Technology, Japan

Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan, Institut Teknologi Bandung akan mengadakan seminar The First Joint Seminar of ITB-FCEE and Gifu, Toyota, and Numazu National Colleges of Technology, Japan dengan tema Environmental Sustainability and Disaster Prevention pada hari Kamis, tanggal 21 November 2013 pukul 07.30 WIB di Campus Center Timur ITB, Ruang Auditorium, Jl. Ganesa 10 Bandung. […]